BITUNG - Kepedulian Program TMMD 116 Kodim 1310 Bitung tak hanya fasilitas publik saja namun menyasar fasilitas Pemerintah yang perlu di renovasi spy terlihat baru dan rapih.
Hal ini tampak dari pekerjaan lanjutan renovasi Kantor Kelurahan Satgas TMMD 116 di kelurahan Tandurusa Kecamatan Aertembaga Kita Bitung .
Rencana Renovasi ganti atap triples di bagian dalam balai pertemuan dan terasnya sampai pergantian lesplang .
Terpantau media ini, pekerjaan plafon area teras sudah mencapai 90 persen dan hari ini bisa tuntas, setelah itu akan di lanjutkan bagian dalam .
Salah satu warga kebutulan mengurus administrasi mengapresiasi pekerjaan oleh Satgas TMMD
" Sangat berterima kasih kepada bapak bapak TNI,karena di ruang itu sering dipakai rapat rapat dengan warga dan tamu pemerintah kalau sudah bagus kami warga ikut senang dan bangga" ujarnya Selasa 16/5/2023.(z)
COMMENTS