Kandouw: Pemuda GMIM Jadi Pelopor dan Garda Terdepan


Manado-Gubernur Provinsi Sulawesi Utara Olly Dondokambey SE, melalui Wakil Gubernur Sulut Drs Steven Kandouw membuka Konsultasi Tahunan Pemuda se-Sinode GMIM di Jemaat GMIM Elim Papakelan Wilayah Tondano Satu, Jumat (25/10).

Dalam sambutannya Wagub Kandouw mengatakan menilik kiprah dan karya pemuda GMIM selama ini, maka tidak bisa dipungkuri pemuda GMIM telah mampu mengisi ruang dan waktu pembangunan bangsa dan berbagai aspek pembangunan yang sesuai dengan arah tujuan GMIM.

Hal ini tentunya patut untuk diapresiasi dan disyukuri serta menjadi motivasi oleh segenap komponen bangsa lainnya untuk dapat ikut memberikan kontribusi dalam proses pembangunan daerah dan bangsa kedepan,” ungkapnya.

Wagub Kandouw menyampaikan pandangan hidup kelompok demografi tentang generasi  saat ini atau generasi Y atau millenial adalah hidup tidak hanya bekerja dan kebanyakan hidup individual.

Wagub mengingatkan di era millenial ini pemuda GMIM harus menjadi pelopor dan garda terdepan untuk itu pemuda GMIM agar bisa menjaga etika, saling menghormati dan bertutur kata harus Calvinis atau Kudus.
”Pemuda GMIM untuk berani kritik untuk kemajuan iman percaya kita. Dan pemuda GMIM harus menjadi pelopor, garda terdepan untuk kemajuan GMIM,” kata Kandouw.

Agar dipahami bahwa konsistennya sumbangsih pemuda GMIM dalam proses tumbuh kembang bangsa selama ini boleh kita nikmati bersama.

“Karena kuat dan sinergisnya tekad serta komitmen dari segenap komponen komisi pemuda dan pemuda GMIM untuk terus menghadirkan karya dan kerja terbaik bagi organisasi dan bangsa,” Ujar Kandouw

Lebih lanjut Wagub Kandouw mengatakan dengan dinamisnya perkembangan dan perubahan jaman tentunya membawa tantangan dan tuntutan baru bagi segenap pemuda GMIM untuk senantiasa mengembangkan kapasitas melalui berbagai langkah yang dianggap strategis dan tepat sasaran sesuai dengan kebutuhan yang ada.

“Dalam konteks itulah rapat konsultasi saat ini menjadi kegiatan yang penting untuk dilaksanakan dan sangat tepat dijadikan sebagai wahana untuk melakukan koordinasi, menyatuhkan visi dan presepsi, mengintropeksi dan mengevaluasi berbagai program dan kegiatan yang telah dilaksanakan. Sekaligus menyusun program kegiatan yang akan datang. Disamping itu dimanfaatkan sebagai upaya untuk menjalin kebersamaan dan meningkatkan kualitas pelayanan kepada jemaat khususnya dalam berbagai kegiatan komisi pemuda GMIM,” tuturnya.

Dikatakannya di era globalisasi saat ini menjadi sebuah kemutlakan bahwa pemuda GMIM harus tampil sebagai sebuah organisasi yang profesional, mandiri, tangguh dan berkualitas.

“Penampilan organisasi pemuda GMIM dengan ciri dan karakter yang khas tidak hanya dimaksudkan untuk memperjuangkan kepentingan organisasi semata-mata tetapi juga terpanggil untuk turut memikirkan, memperjuangkan dan memberikan kontribusi dalam menata kehidupan berbangsa dan bernegara termasuk di provinsi Sulut, yang saat ini masih berjuang dan berupaya keras untuk mengatasi berbagai permasalahan seperti pengentasan kemiskinan lingkungan hidup dan pengangguran serta ketahanan pangan. Akan menjadi sebuah kebanggaan apabila pemuda GMIM akan tampil terdepan untuk mempelopori kokohnya persatuan dan kesatuan bangsa menjadi agen agen pembaharu yang mampu membawa perubahan yang signifikan ditengah kehidupan bergereja dan dalam pentas pembangunan,” imbuhnya

Dirinya pun mengajak segenap komponen pemuda GMIM untuk merapatkan barisan dan melakukan konsolidasi serta tidak menutup diri terhadap berbagai tuntutan organisasi maupun dinamika yang bergulir dinamis.

“Bangunlah semangat, jalinlah kebersamaan dan kekompakan, terutama menjadi mitra pemerintah untuk mendukung pembangunan daerah demi terwujudnya Sulut yang berdikari dalam ekonomi, berdaulat dalam politik dan kepribadian dalam budaya,” pungkas mantan Ketua DPRD Sulut itu.

Ibadah dipimpin oleh Sekertaris Badan Pekerja Majelis Sinode GMIM Pdt Evert Tangel STh,MPdK
Dalam Khotbah Pdt Tangel mengatakan pemuda gereja harus memiliki rasa persaudaraan yang rukun bagaimana kita pemuda gereja memiliki rasa persaudaraan yang tinggi karena masa depan gereja ada pada kita semua.


Diketahui Rapat Konsultasi Tahunan Pemuda Sinode GMIM 2019, dibuka Wagub Sulut Steven Kandouw. Konsultasi tersebut dimulai tanggal 25-26 Oktober 2019.Turut mendampingi Wakil Gubernur Sulut Kepala Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setdaprov Sulut Jemmy Ringkuangan.
Turut hadir Ketua TP- PKK Minahasa Ny Nining Roring-Lumanauw , Plt Sekda Minahasa, Frits Muntu Ketua Badan Pekerja Majelis Wilayah Tondano Satu, Pdt. Suharto Warongan, Ketua Komisi Pelayanan Pemuda Sinode GMIM, Pnt. Pricillia Tangel, serta Komisi Pemuda.(ifa/*)

COMMENTS

Nama

.Demokrat Sulut,1,advetorial,377,Aldrin Christian,2,Ardiles Mewoh,4,balai wilayah sungai 1 sulut,1,Banteng Muda Indonesia,2,Bantuan Benih Ikan,1,Bapas,5,Bapas Manado,23,Bawaslu,2,Bawaslu Sulut,10,Baznas Boltim,1,Benny Mokoginta SP,1,berita,1,berita utama,3310,Berty Kapoyos,3,Billy Kaeng,1,Billy Lombok,3,bitung,970,BKMT,1,BKPSDM,1,bolmong,86,Bolmut,69,Bolsel,5,Boltim,15,BP2JK,1,BPJN,1,BPJN Sulut,1,BPJS Kesehatan,1,BPK RI,1,braien waworuntu,1,Brigjen TNI Wakyono,1,Budidaya Ikan Air Tawar,1,Bupati Sam Sachrul Mamonto,5,Camat Feine Sumual,1,Damkar Kota Manado,1,Danau Mooat,1,Dapur sehat lembaga pemasyarakatan lapas tondano di resmikan kakanwil kemenkumham sulut .minahasa,1,Demokrat Sulut,6,Desa Buyat,1,Desa Dodap,1,Devi Kumaat,1,Dinas Pertanian Boltim,1,Dispar Boltim,1,Disperik,1,DKPP,1,Donny Rumagit,1,DPM-PTSP,1,DPMD,1,DPMD Boltim,1,DPR RI,4,DPRD Kota Manado,1,DPRD Sulut,36,Drs. Rusmin Mokoagow,1,ekonomi,388,Erwin Tandayu,2,Fabian Kaloh,1,felly estelita runtuwene,19,felly estita runtuwene,3,Ferry Liando,2,Firly Bahuri,1,Forward,1,Fraksi Partai Golkar,1,ganjar pranowo,1,Gerdal Fenomena El-Nino,1,Hendro Kartiko,1,Hendry Walukouw,4,Hotel Discovery Ancol Jakarta,1,hukrim,556,infrastruktur,221,Inggried J.N.N Sondakh,1,Irjen (Pol) Yudhiawan,1,jeane laluyan,1,jems tuuk,5,JKN KIS,1,kaesang pangarep,2,Kanwil Kemenkumham Sulut,1,Kapolda Sulut,1,Karang Taruna Boltim,1,Kebakaran,1,Kemenkeu RI,1,Kemenkumham,3,Komisi 1,1,komisi 3,1,komisi III,1,Korem 131 Santiago,1,korupsi,1,Kotamobagu,58,KPK RI,3,kpu,1,KPU Manado,1,KPU Minsel,1,KPU RI,2,KPU Sulut,12,Liwas,1,manado,1928,manafo,1,melky pangemanan,2,Meykin Modeog,1,Meykin Modeong,1,Mianahasa,6,minahasa,2450,Minahasa-,1,minsel,693,minut,746,mitra,941,MORR III,1,Motongkad,1,Muhammad Jabir,1,Munahasa,1,nasional,1283,Nawawi Pomolango,1,Niklas Silangen,1,nusa utara,384,olahraga,324,Orari Sulut,1,P3K Tenaga Teknis,1,Pansus Ranperda Kebudayaan,1,Panwas Manado,1,pariwisata,255,Partai Golkar,1,Partai Nasdem,7,Partai Nasdem Sulut,3,pdi perjuangan,1,Pegadaian Liga 2,11,pemilihan Umum 2024,1,Pemilu 2024,3,Pemkab Boltim,1,Pemprov,3,Pengucapan Syukur,1,pileg 2024,2,Pilkada Minut,1,Pilkada Sitaro,1,Pilkada Sulut,1,PJ Bupati minahasa Dr.Jemmy Kumendong trimah kunker bupati Semarang Hj.Basri,1,Polda Sulut,4,politi,1,politik,1752,Polri,1,Pondok Pesantren Tebuireng Ireng VII,1,prabowo,1,prabowo subianto,1,Pulau Bombuyanoi,1,Pusat Diving Center,1,q,5,Ranomuut,1,rasky mokodompit,2,Reses DPRD,2,Sam Sachrul Mamonto,4,Sandra Moniaga,1,Sandra Rondonuwu,1,Sekretariat DPRD Sulut,3,Seska Ervina Budiman S. Sos,1,Sosialisasi Izin Usaha,1,sulut,5695,Sulut United,15,Survei Penilaian Integritas,1,surya paloh,1,THL,1,tomohon,369,toni supit,1,totabuan,437,UNAR SULUT,1,v,2,video,1,Viktor Mailangkay,1,WBK,2,William Billy Kaeng,3,yongkie limen,1,
ltr
item
KabarOk.com - Kabar dikabarkan: Kandouw: Pemuda GMIM Jadi Pelopor dan Garda Terdepan
Kandouw: Pemuda GMIM Jadi Pelopor dan Garda Terdepan
Kandouw: Pemuda GMIM Jadi Pelopor dan Garda Terdepan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7HetclRxIlWyXJhnFvUu5BiCsskZGDDuIFFrU3EIr7lUDb-O1pFWYDHnNjSMzfwHR8ZjYVXo7ee_1r2FQtDZo_E-hE3Sd3pnBdakA68A3Hqm6PY00G1ds181RvJGN4_-XSulaNp26GGU/s640/IMG-20191025-WA0009-1024x682.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7HetclRxIlWyXJhnFvUu5BiCsskZGDDuIFFrU3EIr7lUDb-O1pFWYDHnNjSMzfwHR8ZjYVXo7ee_1r2FQtDZo_E-hE3Sd3pnBdakA68A3Hqm6PY00G1ds181RvJGN4_-XSulaNp26GGU/s72-c/IMG-20191025-WA0009-1024x682.jpg
KabarOk.com - Kabar dikabarkan
https://www.kabarok.com/2019/10/kandouw-pemuda-gmim-jadi-pelopor-dan.html
https://www.kabarok.com/
https://www.kabarok.com/
https://www.kabarok.com/2019/10/kandouw-pemuda-gmim-jadi-pelopor-dan.html
true
3875780352725475842
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TAG ARCHIVE SEARCH SEMUA BERITA Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy