Airmadidi-Keluarga besar Katuuk Togas berduka atas meninggalnya Louise Maria Togas, ibunda terkasih Prof DR Deitje Katuuk, Rektor Unima.
Almarhuma telah dipanggil Tuhan Yang Maha Esa pada usia 85 tahun, Rabu (04/11/2020).
Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Minahasa Utara (Minut) Clay June Dondokambey SSTP MAP, ikut beribadah pemakaman di Desa Treman Kecamatam Kauditan.
“Atas nama pemerintah daerah dan keluarga, menyatakan turut berduka cita atas meninggalnya almarhuma yang terkasih,” kata Pjs Bupati Clay dalam sambutannya saat melayat ke rumah duka. (*/rul)
COMMENTS