Fokus dan konsisten Dalam Bekerja, Dra Dolly Polimpung Berkarir Dengan Tangan Dingin


Sitaro- Fokus dan konsisten dalam bekerja adalah prinsipnya . Sosok Perempuan Pemilik nama " Dra Dolly Polimpung Msi, bekerja mengabdikan diri sebagai Aparatur Sipil Negara ini telah melewati proses panjang dalam meniti karirnya hingga sekarang ini berbagai jabatan kepala dinas / badan pernah dia jalani.

Loyalitas tinggi terhadap atasan serta sikap tegas pada tempatnya itulah yang membuat sosok seorang "Dolly " tetap berkarir dengan tenang dan bisa di bilang sukses dalam karirnya.

Lahir di pulau Tagulandang dan berasal dari kampung Bahoi pada tanggal 29 september 1966. Anak ke 8 dari 8 bersadara ini lahir dari seorang ibu rumah tangga yang bersuamikan tentara. Memiliki ayah seorang tentara membuatnya hidup disiplin.

"Sungguh perjuangan yang tidak mudah. Yang lebih berat lagi di masa kanak kanak saat  duduk di bangku kelas V SD saya harus kehilangan sosok seorang ayah yang sangat saya banggakan. Hatiku begitu hancur saat itu, terasa kehilangan pijakan di waktu itu tapi apa mau dikata saya harus menerima takdir kehilangan sosok sang ayah di usia belia,"tambahnya.

Setelah tamat dari sekolah pendidikan guru (SPG)thn 1984 , "Dolly Melanjutkan ke IKIP (sekarang UNIMA) lulus dengan gelar S1 thn 1990 dan Kemudian melanjutkan kembali mengambil program studi S2 di Universitas WR Supratman Surabaya lulus dengan Predikat Master Sarjana Indonesia.

"Dolly" memulai karirnya Di PNS sebagai tenaga penyuluh lapangan dari BPPKB di lingkungan Pemerintah Sangihe dan Talaud ketika Masih belum terjadi pemekaran di tiga Daerah kepulauan.

Sebagai tenaga penyuluh perempuan dirinya harus rela berjalan kaki puluhan kilometer karena belum meratanya pembangunan jalan di daerah kepulauan termasuk di kecamatan siau barat yang dulunya belum ada jalan seperti sekarang ini," urainya kepada KabarOk.com saat bertandang ke ruang kerjanya.

Saat ini dirinya menjabat sebagai kepala Dinas kearsipan dan Perpustakaan daerah Kabupaten Sitaro.

Pada awak media kabarok.com, "mama bella" sapaan akrabnya menuturkan selain punya passion kita harus berani bermimpi karena hanya dengan bermimpi kita jadi termotivasi untuk mencapai cita cita,"tukasnya.

Diketahui, selama ini memang bisa di bilang tak banyak perempuan yang berkiprah dan berprestasi di kalangan birokrat di lingkungan Pemerintah kabupaten Sitaro salah satunya adalah Dra Dolly Polimpung MSI ia punya track record dengan kinerja moncer.

Dia banyak berkiprah baik sebelum dan sesudah Pemekaran di tiga derah kepulauan sehingga namanya tidak asing di kalangan masyarakat di dua kabupaten Sangihe dan Sitaro Apalagi di lingkungan ASN dan Birokrat.

Tangan dinginnya memimpin Dinas Kerasipan dan Perpustakaan Daerah membuat dinas ini kecipratan bantuan Dana DAK 2021 sebesar 2021 9,7 dari pemerintah pusat untuk pembangunan fasilitas gedung Perpustakaan Daerah.

Saat ini fasilitas gedung perpustakaan daerah khususnya lantai tiga yang sementara di tunggu peresmiannya dan mudah mudahan sudah bisa di pergunakan dan dirasakan manfaatnya,"kata perempuan pengagum Margaret Thatcher dan Hillary Clinton ini

Saat ditanya kenapa mengagumi kedua tokoh inspiratif itu jawabnya karena kedudukan kedua tokoh tersebut tidak pernah minder di tengah hegemoni kekuasaan kaum pria.
" Kedua tokoh yang saya kagumi itu selain cerdas.Kedua iron lady juga memiliki jiwa sportifitas yang tinggi, " pungkas Dra Dolly Polimpung Msi .

Aktifitasnya yang cukup tinggi tidak membuatnya lupa dengan kodratnya sebagai seorang ibu karena menurutnya itu adalah prioritas utama.
"Sesibuk apa pun kita tidak boleh lupa dengan keluarga. Saya punya sikap antara pekerjaan dan keluarga sebab kedua aspek tersebut jangan sampai di benturkan tinggal di lihat skala prioritas mana yang lebih penting.

Sementara dalam mendidik kedua anaknya "Dolly " memakai prinsip kedekatan. Selain berperan sebagai orang tua "Dolly" juga harus bisa membawa diri layaknya teman. Karena itu ia selalu mengikuti perkembangan kawula muda guna memahami kedua anaknya
"Nah dari situ saya bisa menyelami alam pikiran mereka dalam memilih program pendidikan,"ujarnya.

"Dolly" pun memberikan keleluasaan kepada buah hatinya Bella dan Andre baginya anak mestinya tidak selalu mengikuti keinginan orang tuanya sebab kalau memang apa yang di putuskan oleh mereka kurang pas kita tinggal mengarahkanya saja. Harapanya semoga kedua buah hatinya bisa lebih sukses dari orang tuanya begitulah doa yang setiap detik terlontar dari lubuk hatinya. Soal komunikasi dengan keluarga lancar lancar saja berkat kemajuan teknologi.

Ibu Dolly juga sangat di kenal sebagai sosok Perempuan yang rohaniwan. Saat ini dirinya adalah koordinator Pelsus Keluarga ibu di Gereja GMIST Imanuel Ondong gereja terbesar di wilayah resort Siau barat.

Selama berkarir sebagai ASN sejumlah penghargaan telah dirinya terima diantaranya:
- Penghargaan satya lencana karya satya 20 tahun
- Diklat PIM II.

Berikut jabatan Birokrat yang pernah di sandangnya
1.Kepala BPPKB tahun 2009 S/d 2015.
2 Kepala Dinas Sosial tahun 2015 s/d 2017
3. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika januari 2017 s/d februari 2017
4. Kepala badan Kepagawaian dan Pengembangan sumber daya Manusia Februari 2017 s/d Agustus 2019.
5. Kepala dinas kearsipan dan perpustakaan Agustus 2019 sampai sekarang. (Hery)





COMMENTS

Nama

.Demokrat Sulut,1,advetorial,383,AJI Manado,1,Aldrin Christian,2,AMIK Manado Makassar,1,amir liputo,3,Ardiles Mewoh,15,balai wilayah sungai 1 sulut,2,Banteng Muda Indonesia,2,Bantuan Benih Ikan,1,Bapas,5,Bapas Manado,37,Bawaslu,2,Bawaslu RI,4,Bawaslu Sulut,29,Baznas Boltim,1,Benny Mokoginta SP,1,berita,2,berita utama,3327,Berty Kapoyos,4,Billy Kaeng,1,Billy Lombok,6,bitung,983,BKMT,1,BKPSDM,1,bolmong,134,Bolmonga,1,Bolmut,90,Bolsel,5,Boltim,15,BP2JK,1,BPJN,1,BPJN Sulut,2,BPJS Kesehatan,1,BPK RI,2,braien waworuntu,1,Brigjen TNI Wakyono,1,Budidaya Ikan Air Tawar,1,Bupati Sam Sachrul Mamonto,5,Camat Feine Sumual,1,Careig Naichel Runtu,1,CEP,1,Damkar Kota Manado,1,Danau Mooat,1,Dapur sehat lembaga pemasyarakatan lapas tondano di resmikan kakanwil kemenkumham sulut .minahasa,1,Demokrat Sulut,12,Desa Buyat,1,Desa Dodap,1,Devi Kumaat,1,Dinas Pendidikan Sulut,1,Dinas Pertanian Boltim,1,Dinas PPKB Bolmong,2,Dispar Boltim,1,Disperik,1,DKPP,2,DKPP RI,1,Donny Rumagit,1,DPD Gerindra Sulut,2,DPM-PTSP,1,DPMD,1,DPMD Boltim,1,DPR RI,5,DPRD Kota Manado,1,DPRD Sulut,90,DPW PKB Sulut,1,dr FA Silangen,6,Dr Ferry Liando SIp,2,Dr Wempi Potale,1,Drs. Rusmin Mokoagow,1,E2L-MEP,1,ekonomi,388,Elly Lasut,5,Erupsi Gunung Ruang,1,Erwin Tandayu,2,Fabian Kaloh,5,felly estelita runtuwene,20,felly estita runtuwene,3,Ferry Liando,3,Firly Bahuri,1,Forward,1,Fraksi Partai Golkar,1,Fransiskus Talokon,1,ganjar pranowo,1,Gerdal Fenomena El-Nino,1,Gerindra Sulut,2,Golkar Sulut,1,Gubernur Olly Dondokambey,1,Hendro Kartiko,1,hendro satrio,2,Hendry Walukouw,6,Hotel Discovery Ancol Jakarta,1,hukrim,556,indomaret-Alvamart,1,infrastruktur,221,Inggried J.N.N Sondakh,1,Irjen (Pol) Yudhiawan,1,jeane laluyan,1,jems tuuk,14,Jilly Philips Makarawung,1,Jimmy Rimba Rogi,1,JKN KIS,1,kaesang pangarep,3,Kanwil Kemenkumham Sulut,2,Kapolda Sulut,1,Karang Taruna Boltim,1,Kebakaran,1,Kemenkeu RI,1,Kemenkumham,3,kenly poluan,3,Komisi 1,2,komisi 3,2,Komisi II,1,komisi III,2,komisi IV,1,Komisi IX,1,Korem 131 Santiago,1,korupsi,1,Kotamobafu,1,Kotamobagu,144,kpid,1,KPID Sulut,2,KPK RI,3,kpu,1,KPU Kota Kotamobagu,1,KPU Manado,1,KPU Minsel,1,KPU RI,11,KPU Sulut,32,Lanny Ointu,1,Liwas,1,Lomba Masamper,1,manado,1943,manafo,1,Maurits Mantiri,1,melky pangemanan,4,Meykin Modeog,1,Meykin Modeong,1,Mianahasa,6,Michaela Elsiana Paruntu,1,minahasa,2546,Minahasa-,1,minsel,706,minut,746,mitra,941,MORR III,1,Motongkad,1,MSi,1,Muhammad Jabir,1,Munahasa,1,nasional,1283,Nawawi Pomolango,1,Niklas Silangen,3,nusa utara,385,olahraga,324,olly dondokambey,1,Orari Sulut,1,P3K Tenaga Teknis,1,Pansus Ranperda Kebudayaan,1,Panwas Manado,1,pariwisata,255,Partai Demokrat,1,Partai Golkar,1,Partai Nasdem,7,Partai Nasdem Sulut,3,pdi perjuangan,1,pdi perjuangan sulut,1,Pegadaian Liga 2,11,Pemilihan Gubernur Dan Wakil Gubernur 2024,1,Pemilihan Kepala Daerah,1,pemilihan Umum 2024,1,Pemilu 2024,3,Pemkab Boltim,1,Pemkot Manado,1,Pemprov,3,Pendidikan,1,Pengucapan Syukur,1,Penyerahan LHP,1,Peradilan Anak,1,pileg 2024,2,Pilgub Sulut,1,Pilkada 2024,5,Pilkada Minut,1,Pilkada Sitaro,1,Pilkada Sulut,3,Pilkada Sulut 2024,8,Pilwako Manado,1,PJ Bupati minahasa Dr.Jemmy Kumendong trimah kunker bupati Semarang Hj.Basri,1,Polda Sulut,4,politi,1,politik,1821,Polri,1,Poltik,1,Pondok Pesantren Tebuireng Ireng VII,1,prabowo,1,prabowo subianto,1,PSI Sulut,1,PT MUP,3,Pulau Bombuyanoi,1,Pusat Diving Center,1,Putusan MK,1,PWI Sulut,1,q,5,Rahmat Bagja,1,Ranomuut,1,rasky mokodompit,2,Reidy Sumual,1,Reklamasi pantai,1,Reklamasi pantai Karang Ria,7,Remaja GMIM,2,Remaja Teladan,2,Reses DPRD,2,RSUP Prof RD Kandou,1,Sam Sachrul Mamonto,4,Sandra Moniaga,1,Sandra Rondonuwu,1,Sekretariat DPRD Sulut,10,Seska Ervina Budiman S. Sos,1,Sosialisasi Izin Usaha,1,Steffen Linu,1,sulut,5827,Sulut United,15,sulutt,1,Survei Penilaian Integritas,1,surya paloh,1,THL,1,Tio Aliansyah,1,tomohon,411,toni supit,2,totabuan,437,UNAR SULUT,1,v,2,Victor Mailangkay,1,video,1,Viktor Mailangkay,1,Vocke Lontaan,1,WBK,2,William Billy Kaeng,3,yongkie limen,7,ysk,1,Yulianus Komaling,2,Yulius Komaling,1,Yulius Selvanus,1,Yusra Alhabsy,1,
ltr
item
KabarOk.com - Kabar dikabarkan: Fokus dan konsisten Dalam Bekerja, Dra Dolly Polimpung Berkarir Dengan Tangan Dingin
Fokus dan konsisten Dalam Bekerja, Dra Dolly Polimpung Berkarir Dengan Tangan Dingin
Fokus dan konsisten Dalam Bekerja, Dra Dolly Polimpung Bekerja Dengan Tangan Dingin
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEij5M4iEjhl_6XyCnOq6WXPi9NjobMaWm82xToZ1-nXPgSInMSpQ0TfSHyw_VoI9zecsxDEBeH0RasIdzB9y0LzRyPBuhhUXsTemj7nEY5LgjKHoXtmeAm0eChL6QFwwzUKCf-gXVTHqJYRyr5rvkYsOrC0tqryio0PR_4caCbReQXzaf1mppyaovLG=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEij5M4iEjhl_6XyCnOq6WXPi9NjobMaWm82xToZ1-nXPgSInMSpQ0TfSHyw_VoI9zecsxDEBeH0RasIdzB9y0LzRyPBuhhUXsTemj7nEY5LgjKHoXtmeAm0eChL6QFwwzUKCf-gXVTHqJYRyr5rvkYsOrC0tqryio0PR_4caCbReQXzaf1mppyaovLG=s72-c
KabarOk.com - Kabar dikabarkan
https://www.kabarok.com/2022/03/fokus-dan-konsisten-dalam-bekerja-dra.html
https://www.kabarok.com/
https://www.kabarok.com/
https://www.kabarok.com/2022/03/fokus-dan-konsisten-dalam-bekerja-dra.html
true
3875780352725475842
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TAG ARCHIVE SEARCH SEMUA BERITA Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy