MTQ Ke 29 Sulut Sukses ! Gubernur Olly dan Walikota Maurits Apresiasi MTQ Berjalan Lancar, dan Aman



BITUNG-  MTQ Ke-XXIX tingkat Provinsi Sulut ini kafilah kota Bitung selaku tuan rumah keluar menjadi juara umum disusul dengan kafilah kota Manado yang hanya selisih point yang begitu tipis.

Sebelumnya, pada Pagi Senin 13 /6/2022 Walikota dan wakil walikota , di saksikan oleh   Forkompinda dan tokoh Agama kota Bitung, pelaksanaan Pawai Ta’aruf  Kafilah  peserta Musabaqah Tilawatil Qur’an tingkat Provinsi Sulut ke- XXIX

Sore harinya 13/6/22 Pagelaran  Musabaqoh Tilawatil Qur'an (MTQ) Ke-29 Tingkat Provinsi Sulut secara resmi di buka oleh Gubernur Sulut Olly Dondokambey di saksikan Wakil Menteri Agama RI, Zainut Tauhid Sa'adi, bertempat di Stadion dua saudara Manembo nembo .



Sementara itu masih dalam momen yang sama dalam.acara pembukaan Walikota Bitung Maurits Mantiri mendapat Penganugrahan Bapak Moderasi Beragama Kota Bitung yang berikan oleh Wakil Menteri Agama RI, Zainut Tauhid Sa'adi, dari Bawah, BKSUA,MUI Kota Bitung.

Di kesempatan itu juga Walikota Maurits di dampingi Wakil Walikota Hengky Honandar  menyerahkan jaminan keselamatan BPJS Ketengakerjaan kepada Ketua Panitia MTQ ke 29 Meryanti Dumbela yang nantinya sewaktu waktu  dapat  di manfaatkan peserta selama kegiatan MTQ berjalan.

 Dalam acara penutupan Gubernur Sulut, Olly Dondokambey dalam sambutannya yang di bacakan oleh Sekertaris Daerah Propinsi Sulut,Dr.Praseno Hadi,MM.AK memberikan apresiasi kepada para kafilah dalam seminggu mengikuti kompetisi dengan baik dan bisa bertahan dan sehat dan Sukses dalam berkompetisi di kegiatan MTQ.

Sekprov mengapresiasi  para panitia penyelenggara dan apalagi hasilnya dapat di lihat sekarang Bitung keluar menjadi juara umum.

"Pada intinya Gubernur dan Wakil Gubernur memberikan apresiasi kepada seluruh pihak-pihak terkait baik dari pihak LPTQ,Kantor Agama,para Kafilah,panitia dengan terselenggara nya acara ini, mudah-mudahan tujuan pelaksanaan MTQ ini bisa tercapai secara optimal" kata Sekprov Hadi.

Di katakannya, para kafilah yang tergabung betul-betul sudah bisa menjadi pelopor,menjadi agen perubahan seluruh generasi muda untuk sama-sama mempelajari Alquran,memahami dan mengamalkan nya.

Sementara Ketua panitia MTQ, Merianti Dumbela membacakan laporannya selama kegiatan ini berlangsung dan kemudian  sambutan ketua LPTQ Sulut Iskandar Kamaru yang di bacakan oleh Wakil ketua LPTQ Sulut, Dr. Drs. Hi. Asri Panani,Msi serta sambutan Kakanwil Kemenag sulut.

Walikota Bitung, Maurits Mantiri, MM yang di wakili oleh Pejabat Sekda Kota Bitung Rudy Theno,ST.MT menyampaikan permohonan maaf dari walikota Bitung dan Wakil Walikota Bitung yang tidak bisa menghadiri kegiatan penutupan MTQ yang di karenakan sedang melaksanakan tugas di luar daerah. 


 Dengan adanya Kota Bitung sebagai tuan rumah pelaksanaan Musabaqoh Tilawatil Qur'an Ke-XXIX Tingkat Provinsi Sulut,Selaku pemerintah Kota Bitung ada rasa syukur,kebahagian, kebanggaan serta apresiasi yang setinggi-tingginya atas kelancaran dan kesuksesan penyelenggaraan MTQ ini yang di mulai sejak tanggal13-19 Juni 2022 yang merupakan salah satu upaya memacu pengembangan tilawah kemampuan anak didik hafalan dalam Alquran." Ungkap Walikota Maurits 


.

" Pesan Kami kepada seluruh peserta agar terus tetap meneruskan minat dan bakatnya dalam menggali ilmu Al-Qur'an semoga capaian ini menjadi pintu Rahmat dan nikmat yang akan meninggikan derajat saudara sebagai insan yang beriman,beramal dan berilmu" sebut Theno

Walikota Bitung dalam sambutannya menyampaikan  selamat juga kepada para Qori dan Qoriah yang mendapatkan peringkat di bidangnya masing-masing tingkatan prestasi saudara kerahkan segala usaha terbaik karena di depan kita masih menghadapi perhelatan MTQ tingkat Nasional.

Lebih lanjut, Rudy Theno mengatakan Mengusung tema dengan MTQ kita wujudkan SDM yang qurani, unggul dan profesional menuju provinsi Sulut maju dan sejahtera. Di  harapkan, dapat melahirkan generasi-generasi terbaik dan cinta Alquran yang menjadi pedoman dan tuntutan umat muslim di seluruh dunia dan memperhatikan implementasi dan pengembangan Alquran dan hadis dalam kehidupan sehari-hari.


" Atas nama pemerintah kota Bitung secara khusus kami mengucapkan terima kasih yang pertama kepada Wakil Menteri Agama RI yang sudah hadir sekaligus memberikan sambutan pada acara pembukaan, yang kedua pada Gubernur Sulut,yang ketiga kepada Forkopimda Sulut, yang Keempat kepada Kepala kantor Wilayah  Kementerian Agama Provinsi Sulut,yang kelima, kepala LPTQ Sulut yang ke-enam kepada bupati walikota se-provinsi Sulut " jelas Theno

Sekda Rudy Theno Menyerahkan Tropy  Bergilir

Di akhir Penutupan MTQ Ke-XXIX Tingkat Provinsi Sulut ini di tandai dengan pemberian penghargaan kepada walikota Bitung dan wakil Walikota Bitung Hengky Honandar dan kepada sekertaris daerah kota Bitung dan penyerahan trophy bergilir kepada Ketua kontingen kafilah MTQ kota Bitung dan di lanjutkan dengan penyerahan piala kepada para juara.(Z)

COMMENTS

Nama

.Demokrat Sulut,1,advetorial,376,Aldrin Christian,2,Ardiles Mewoh,4,balai wilayah sungai 1 sulut,1,Banteng Muda Indonesia,2,Bantuan Benih Ikan,1,Bapas,5,Bapas Manado,23,Bawaslu,2,Bawaslu Sulut,10,Baznas Boltim,1,Benny Mokoginta SP,1,berita,1,berita utama,3303,Berty Kapoyos,3,Billy Kaeng,1,Billy Lombok,3,bitung,970,BKMT,1,BKPSDM,1,bolmong,86,Bolmut,68,Bolsel,5,Boltim,15,BP2JK,1,BPJN,1,BPJN Sulut,1,BPJS Kesehatan,1,BPK RI,1,braien waworuntu,1,Brigjen TNI Wakyono,1,Budidaya Ikan Air Tawar,1,Bupati Sam Sachrul Mamonto,5,Camat Feine Sumual,1,Damkar Kota Manado,1,Danau Mooat,1,Dapur sehat lembaga pemasyarakatan lapas tondano di resmikan kakanwil kemenkumham sulut .minahasa,1,Demokrat Sulut,6,Desa Buyat,1,Desa Dodap,1,Devi Kumaat,1,Dinas Pertanian Boltim,1,Dispar Boltim,1,Disperik,1,DKPP,1,Donny Rumagit,1,DPM-PTSP,1,DPMD,1,DPMD Boltim,1,DPR RI,4,DPRD Kota Manado,1,DPRD Sulut,35,Drs. Rusmin Mokoagow,1,ekonomi,388,Erwin Tandayu,2,Fabian Kaloh,1,felly estelita runtuwene,19,felly estita runtuwene,3,Ferry Liando,2,Firly Bahuri,1,Forward,1,Fraksi Partai Golkar,1,ganjar pranowo,1,Gerdal Fenomena El-Nino,1,Hendro Kartiko,1,Hendry Walukouw,4,Hotel Discovery Ancol Jakarta,1,hukrim,556,infrastruktur,221,Inggried J.N.N Sondakh,1,Irjen (Pol) Yudhiawan,1,jeane laluyan,1,jems tuuk,5,JKN KIS,1,kaesang pangarep,2,Kanwil Kemenkumham Sulut,1,Kapolda Sulut,1,Karang Taruna Boltim,1,Kebakaran,1,Kemenkeu RI,1,Kemenkumham,3,Komisi 1,1,komisi 3,1,komisi III,1,Korem 131 Santiago,1,korupsi,1,Kotamobagu,49,KPK RI,3,kpu,1,KPU Manado,1,KPU Minsel,1,KPU RI,2,KPU Sulut,12,Liwas,1,manado,1928,manafo,1,melky pangemanan,2,Meykin Modeog,1,Meykin Modeong,1,Mianahasa,6,minahasa,2449,Minahasa-,1,minsel,693,minut,746,mitra,941,MORR III,1,Motongkad,1,Muhammad Jabir,1,Munahasa,1,nasional,1283,Nawawi Pomolango,1,Niklas Silangen,1,nusa utara,384,olahraga,324,Orari Sulut,1,P3K Tenaga Teknis,1,Pansus Ranperda Kebudayaan,1,Panwas Manado,1,pariwisata,255,Partai Golkar,1,Partai Nasdem,7,Partai Nasdem Sulut,3,pdi perjuangan,1,Pegadaian Liga 2,11,pemilihan Umum 2024,1,Pemilu 2024,3,Pemkab Boltim,1,Pemprov,3,Pengucapan Syukur,1,pileg 2024,2,Pilkada Minut,1,Pilkada Sitaro,1,Pilkada Sulut,1,PJ Bupati minahasa Dr.Jemmy Kumendong trimah kunker bupati Semarang Hj.Basri,1,Polda Sulut,4,politi,1,politik,1751,Polri,1,Pondok Pesantren Tebuireng Ireng VII,1,prabowo,1,prabowo subianto,1,Pulau Bombuyanoi,1,Pusat Diving Center,1,q,5,Ranomuut,1,rasky mokodompit,2,Reses DPRD,2,Sam Sachrul Mamonto,4,Sandra Moniaga,1,Sandra Rondonuwu,1,Sekretariat DPRD Sulut,3,Seska Ervina Budiman S. Sos,1,Sosialisasi Izin Usaha,1,sulut,5687,Sulut United,15,Survei Penilaian Integritas,1,surya paloh,1,THL,1,tomohon,369,toni supit,1,totabuan,437,UNAR SULUT,1,v,2,video,1,Viktor Mailangkay,1,WBK,2,William Billy Kaeng,3,yongkie limen,1,
ltr
item
KabarOk.com - Kabar dikabarkan: MTQ Ke 29 Sulut Sukses ! Gubernur Olly dan Walikota Maurits Apresiasi MTQ Berjalan Lancar, dan Aman
MTQ Ke 29 Sulut Sukses ! Gubernur Olly dan Walikota Maurits Apresiasi MTQ Berjalan Lancar, dan Aman
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjZ-s6gdA5aYN7fNJOVGNhOY_pkmwGKliPHTdAIHXPXIbNuBONc8A4I7UqsTxNIdFXu2TIp6TYU5MujHCQQlRzqY1fbMqCnNAsdQ9sors2ePf2tMrkP437rTHhQ89SxwrqL6w7979V7tHQTsSI8ReBSlK1jYe8HeCEDILmAIZxKiJ0kVDehx_S-9Q6S/s320/IMG-20220623-WA0033.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjZ-s6gdA5aYN7fNJOVGNhOY_pkmwGKliPHTdAIHXPXIbNuBONc8A4I7UqsTxNIdFXu2TIp6TYU5MujHCQQlRzqY1fbMqCnNAsdQ9sors2ePf2tMrkP437rTHhQ89SxwrqL6w7979V7tHQTsSI8ReBSlK1jYe8HeCEDILmAIZxKiJ0kVDehx_S-9Q6S/s72-c/IMG-20220623-WA0033.jpg
KabarOk.com - Kabar dikabarkan
https://www.kabarok.com/2022/06/mtq-ke-29-sulut-sukses-walikota-maurits.html
https://www.kabarok.com/
https://www.kabarok.com/
https://www.kabarok.com/2022/06/mtq-ke-29-sulut-sukses-walikota-maurits.html
true
3875780352725475842
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TAG ARCHIVE SEARCH SEMUA BERITA Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy