Dihadiri Wagub Steven, Ketua Fenny Syukuri Puncak HUT ke-85 W/KI Sinode GMIM


Tondano-HUT ke-85 Wanita/Kaum Ibu (W/KI)  Sinode Gereja Masehi Injili di Minahasa (GMIM)  pada Jumat (25/11/2022), diawali dengan Ibadah Agung yang berlangsung di Stadion Maesa Tondano, Minahasa.

Ketua W/KI GMIM, Fenny Ch.M.Roring Lumanauw dalam sambutannya menyampaikan puji dan syukur kepada Tuhan atas berkat, kasih dan anugerahNya sehingga semua kaum ibu GMIM dipertemukan dan berkumpul di acara HUT W/KI Sinode GMIM ke-85.

Menurut Fenny, W/KI GMIM merupakan wadah untuk menyatukan dan mempererat hubungan sebagai wanita gereja khususnya di Gereja Masehi Injili di Minahasa.

Fenny mengaku bangga karena sebagai tuan rumah tahun ini, pihaknya mendapat dukungan luar biasa dari  semua wanita kaum ibu se-Sinode GMIM.

Ia bersyukur dan berterima kasih kepada Tuhan karena dalam pelayanan,Tuhan memakai para hambanya berperan dalam pengabdian kepada masyarakat, bangsa, dan negara.

“Secara khusus kami panitia mengucapkan selamat kepada semua yang hadir dan telah menyukseskan ibadah Agung dan berbagai kegiatan lomba,” ujarnya.

Sementara Ketua Panitia HUT W/KI GMIM ke-85, Martina Dondokambey Lengkong SE, menyampaikan puji dan syukur kepada Tuhan Yesus Kristus atas terselenggarannya HUT W/KI GMIM di Miniahasa.

Martina mengatakan sebagai tuan rumah, Minahasa diberkati karena hampir semua kegiatan dilaksanakan di Minahasa.

Mewakili panitia, Martina menyampaikan terima kasih serta penghargaan yang tinggi kepada Komisi W/KI Wilayah  dan Komisi Pelayanan Jemaat.


“Saya juga mengucapkan banyak terima kasih kepada pemerintah Kabupaten  Minahasa, tokoh agama, dan seluruh elemen masyarakat yang telah membantu dan menyukseskan kegiatan Ibadah Agung dan berbagai lomba. Tuhan Yesus membnerkati kita semua,” ucapnya.

Mewakili Pemerintah Provinisi Sulawesi Utara, Wakil Gubernur Steven Kandow dalam sambutannya mengapresiasi seluruh W/KI se-Sinode GMIM di berbagai wilayah.

Steven mengajak wanita kaum ibu GMIM merangkul gernerasi minelial dengan nilai- nilai keimanan,

“Iman tanpa pengetahuan adalah buta, seorang ibu penuh tanggung jawab kepada anak-anak kita,” ujarnya.

Steven menambahkan jika ibu-ibu GMIM memiliki peran hebat dalam lingkungan keluarga.

Kaum ibu, lanjutnya, adalah pondasi penting atau menjadi tiang doa dalam keluarga.

“Keberhasilan pembangunan bangsa tidak lepas dari peran para wanita dalam rumah tangga,” katanya.

Selain Ibadah Agung, di HUT W/KI GMIM ke-85 ini  juga digelar lomba paduan suara, lomba busana gereja dan Cerdas Cermat Alkitab.

Turut hadir dalam kegiatan ini Wakil Ketua TP PKK Prov Sulut Dr Kartika D Kandouw Tanos MARS, Forkopimda Minahasa, FKUB Minahasa, Jajaran Pemkab Minahasa Peserta Kaum Ibu Se Wilaya Sinode GMIM, dan para tamu undangan.(*/mei)


COMMENTS

Nama

advetorial,371,Bantuan Benih Ikan,1,Baznas Boltim,1,Benny Mokoginta SP,1,berita,1,berita utama,3117,bitung,917,BKMT,1,BKPSDM,1,bolmong,58,Bolsel,5,Boltim,15,Brigjen TNI Wakyono,1,Budidaya Ikan Air Tawar,1,Bupati Sam Sachrul Mamonto,5,Camat Feine Sumual,1,Danau Mooat,1,Desa Buyat,1,Desa Dodap,1,Dinas Pertanian Boltim,1,Dispar Boltim,1,Disperik,1,DPM-PTSP,1,DPMD,1,DPMD Boltim,1,Drs. Rusmin Mokoagow,1,ekonomi,387,Erwin Tandayu,2,Gerdal Fenomena El-Nino,1,Hotel Discovery Ancol Jakarta,1,hukrim,546,infrastruktur,220,Karang Taruna Boltim,1,Kemenkeu RI,1,Korem 131 Santiago,1,KPK RI,1,manado,1861,Meykin Modeog,1,Meykin Modeong,1,minahasa,2191,minsel,693,minut,739,mitra,941,Motongkad,1,Muhammad Jabir,1,nasional,1276,nusa utara,383,olahraga,309,Orari Sulut,1,P3K Tenaga Teknis,1,pariwisata,254,Partai Nasdem,2,Pemkab Boltim,1,Pemprov,3,Pengucapan Syukur,1,politi,1,politik,1646,Pondok Pesantren Tebuireng Ireng VII,1,Pulau Bombuyanoi,1,Pusat Diving Center,1,q,5,Reses DPRD,1,Sam Sachrul Mamonto,4,Seska Ervina Budiman S. Sos,1,Sosialisasi Izin Usaha,1,sulut,5319,Survei Penilaian Integritas,1,tomohon,330,totabuan,436,UNAR SULUT,1,v,2,video,1,
ltr
item
KabarOk.com - Kabar dikabarkan: Dihadiri Wagub Steven, Ketua Fenny Syukuri Puncak HUT ke-85 W/KI Sinode GMIM
Dihadiri Wagub Steven, Ketua Fenny Syukuri Puncak HUT ke-85 W/KI Sinode GMIM
Dihadiri Wagub Steven, Ketua Fenny Syukuri Puncak HUT ke-85 W/KI Sinode GMIM
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEil2TtFhn885U0k2BBJG5QPtC2l1ztdzgd6j6pQHEFEP0zu-70UJBMTVr41HboqKKFH-mfOTH_CVfC_Xj3lQSFCFwlWmh8CFoXmppDnbn8jbWovRY_DSkBW3bBZDJ-gVvR0NbjB98JgG_iaBNqQWMFRQjxZT7_FXjuYMVsuQSYCRU6mrfDaVMxoMD42/s320/IMG_20221201_061110.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEil2TtFhn885U0k2BBJG5QPtC2l1ztdzgd6j6pQHEFEP0zu-70UJBMTVr41HboqKKFH-mfOTH_CVfC_Xj3lQSFCFwlWmh8CFoXmppDnbn8jbWovRY_DSkBW3bBZDJ-gVvR0NbjB98JgG_iaBNqQWMFRQjxZT7_FXjuYMVsuQSYCRU6mrfDaVMxoMD42/s72-c/IMG_20221201_061110.jpg
KabarOk.com - Kabar dikabarkan
https://www.kabarok.com/2022/12/dihadiri-wagub-steven-ketua-fenny.html
https://www.kabarok.com/
https://www.kabarok.com/
https://www.kabarok.com/2022/12/dihadiri-wagub-steven-ketua-fenny.html
true
3875780352725475842
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TAG ARCHIVE SEARCH SEMUA BERITA Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy