BMKG Rilis Peringatan Dini Cuaca Ekstrim di Sulut Hingga Minggu 5 Februari 2023, OD-SK Imbau Warga Waspada


Manado-Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) di bawah pimpinan Gubernur Olly Dondokambey SE dan Wakil Gubernur Drs Steven Kandouw (OD-SK) mengimbau warganya untuk mewaspadai cuaca ekstrim yang berpotensi melanda daerah ini.

Hal ini sesuai dengan imbauan yang dikeluarkan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Klas II (SMK I) Sam Ratulangi (Samrat) Manado terkait peringatan dini harian cuaca tujuh hari ke depan di Sulut, Selasa (31/1/2023). 

"Diimbau bagi warga yang ada atau tinggal di daerah-daerah yang rawan terdampak banjir dan tanah longsor untuk berhati-,hati dan waspada akan kemungkinan cuaca ekstrim yang bisa melanda, sesuai surat edaran BMKG," pesan Gubernur Olly Dondokambey, yang juga mengintruksikan SKPD terkait, baik Pemprov hingga kabupaten kota untuk selalu siap siaga dan terus memantau situasi serta kondisi di lapangan. 

Adapun pun rilis yang diterima media ini, BMKG Sulut mengimbau untuk mewaspadai potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat maupun petir dan angin kencang di sejumlah wilayah di Sulut. 


"Peringatan dini tujuh harian Provinsi Sulut berlaku Senin (30/1/2023) sampai Minggu (5/2/2023)," pesan Ben Arther Molle STr selaku Kepala Stasiun Meteorologi Sam Ratulangi Manado Koordinator Bidang Observasi dan Informasi. 

Berikut sejumlah wilayah imbauan BMKG Sulut berpotensi hujan hujan sedang-lebat di Sulut: 

1. Senin (30/1/2023): Kota Tomohon, Kabupaten Minahasa, Kabupaten Minahasa Selatan, Kabupaten Bolaang Mongondouw (Bolmong), Kabupaten Bolmut, Kabupaten Boltim, Kabupaten Bolsel, dan Kabupaten Kepulauan Talaud 

2. Selasa (31/1/2023): Kota Manado, Kota Bitung, Kota Tomohon, Minahasa, Minut, Minahasa Selatan, Bolmong, Bolsel, Bolmut, dan Kepulauan Sitaro 

3. Rabu (1/2/2023): Manado, Bitung, Tomohon, Kotamobagu, Minahasa, Minut, Minsel, Mitra, Bolmong, Bolsel, Bolmut, Boltim, Kepulauan Sitaro, Kepulauan Sangihe, dan Kepulauan Talaud 

4. Kamis (2/2/2023): Manado, Bitung, Tomohon, Minahasa, Kotamobagu, Minsel, Minut, Mitra, Bolmong, Bolmut, Bolsel, Boltim, dan Kepulauan Sitaro 

5. Jumat (3/2/2023): Manado, Bitung, Tomohon, Minahasa, Kotamobagu, Minsel, Minut, Bolmong, Bolmut, dan Kepulauan Sitaro 

6. Sabtu (4/2/2023): Manado, Bitung, Tomohon, Minahasa, Minsel, Minut, Kepulauan Sitaro, Kepulauan Sangihe, dan Kepulauan Talaud 

7. Minggu (5/2/2023): Manado, Bitung, Tomohon, Minahasa, Minsel, Minut, Kepulauan Sitaro, Kepulauan Sangihe, dan Kepulauan Talaud 

Perlu diketahui, informasi dari BMKG Sulut ini dikeluarkan pada Sabtu (28/1/2023), yang tertanda W. Lucky Kawuwung SSi selaku Prakirawan.("/ifa)


COMMENTS

Nama

advetorial,388,berita utama,2933,bitung,803,bolmong,25,Bolsel,67,ekonomi,383,hukrim,513,infrastruktur,215,manado,1820,minahasa,2059,minsel,692,minut,737,mitra,931,nasional,1262,nusa utara,379,olahraga,303,pariwisata,254,politik,1535,q,5,sulut,4875,tomohon,326,totabuan,423,v,2,video,1,
ltr
item
KabarOk.com - Kabar dikabarkan: BMKG Rilis Peringatan Dini Cuaca Ekstrim di Sulut Hingga Minggu 5 Februari 2023, OD-SK Imbau Warga Waspada
BMKG Rilis Peringatan Dini Cuaca Ekstrim di Sulut Hingga Minggu 5 Februari 2023, OD-SK Imbau Warga Waspada
BMKG Rilis Peringatan Dini Cuaca Ekstrim di Sulut Hingga Minggu 5 Februari 2023, OD-SK Imbau Warga Waspada
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh-1FQY_hWgloZOxvqk6JycVNbrPURg9uy73v8oLxWDko2sUJ0iudLQcAEvMr-qORhg51VGIzhELrmtOOP22jGqdW4fZdrUjOlI2KoUARI3RAqREJibEWUqMC2Z0WlaXn0nLzXWin0az9AJt-rejT0HWrglKmrVIf0uxqLobqvV82Zxsjeve3WHjYEI/s320/IMG_20230131_214627.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh-1FQY_hWgloZOxvqk6JycVNbrPURg9uy73v8oLxWDko2sUJ0iudLQcAEvMr-qORhg51VGIzhELrmtOOP22jGqdW4fZdrUjOlI2KoUARI3RAqREJibEWUqMC2Z0WlaXn0nLzXWin0az9AJt-rejT0HWrglKmrVIf0uxqLobqvV82Zxsjeve3WHjYEI/s72-c/IMG_20230131_214627.jpg
KabarOk.com - Kabar dikabarkan
https://www.kabarok.com/2023/01/bmkg-rilis-peringatan-dini-cuaca.html
https://www.kabarok.com/
https://www.kabarok.com/
https://www.kabarok.com/2023/01/bmkg-rilis-peringatan-dini-cuaca.html
true
3875780352725475842
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TAG ARCHIVE SEARCH SEMUA BERITA Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy